16 Juli 2021, 07:01 WIB
MAPAY BANDUNG - Sebanyak 20 kota/kabupaten di Jawa Barat dinyatakan sebagai zona merah risiko penyebaran virus corona periode 5-11 Juli 2021.
Sementara itu, 7 daerah lainnya berstatus zona oranye. Hal ini disampaikan Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) Kamis 15 Juli 2021.
Dari 20 kabupaten/kota yang berstatus zona merah, ada kawasan Bandung Raya yang belum naik status seperti beberapa waktu lalu.
Wilayah Bandung Raya seperti Kota Bandung, Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat dan Kota Cimahi terkonfirmasi masih sebagai daerah zona merah virus corona.
Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Bandung Jumat 16 Juli 2021, Simak Juga Persyaratannya
Zona Merah
Kota Sukabumi
Kota Bogor
Kota Depok
Kota Bekasi
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Karawang
Kota Cimahi
Kota Bandung
Kabupaten Bandung
Kabupaten Bandung Barat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar